Jalin silahturahmi Bersama Insan Pers. Ini Yang Dilakukan Kejati Maluku

Jalin silahturahmi Bersama Insan Pers. Ini Yang Dilakukan Kejati Maluku

MALUKUBISA.COM, Kejaksaan tinggi maluku melakukan coffe morning bersama forum wartawan kejaksaan (Forwaka) Maluku.

Coffee Morning ini dilakukan tidak lain untuk menjalin silaturahmi antara wartawan dan kejaksaan tinggi maluku. Selasa,19/12/2023
Bertempat di lantai II ruang kejaksaan tinggi maluku.

Yang dihadiri oleh Kepala Kejati Maluku
Agoes S.Prasetyo,Asinten Kejati Maluku
Rajendra D.Wiritanaya,Aspidsus Kejati Maluku Triono Rahyudi,Asdatun Kejati Maluku Sigit Prabowo,Aspidmil Kejati Maluku Satar Hutabarat,Aswas Kejati Maluku Rio Rizal,dan juga Kabag TU Kejati Maluku Adrianus Notanubun.

Kepala Kejati Maluku Agoes S Prasetyo mengatakan kegiatan ini dilakukan untuk sama -sama kita berdiskusi dan membahas kinerja kejaksaan tinggi maluku antara kejaksaan tinggi maluku dan para wartawan

Kejaksaan sebagai salah satu ujung tombak dalam penegakan hukum di bumi nusantara,saat ini sedang gencar melalui upaya preventif dan represif, khususnya dalam penanganan Tindak Pidana,baik dalam Tindak Pidana umum maupun Tindak Pidana Khusus.

Dengan tetap mengacu pada kebijakan nasional kejaksaan yang profesional dan berintegritas dalam rangka mendorong produktivitas untuk ekonomi yang inklunsif dan berkelanjutan .berbagai upaya dilakukan baik melalui restoratif justice maupun dengan menangani perkara tindak pidana korupsi kelas kakap.berbagai penghargaan telah diraih

Kejaksaan tinggi maluku juga merupakan bagian integral dari RI juga turut memberikan kontribusi yang signifikan dan optimalisasi penanganan perkara tindak pidana korupsi oleh kpk disamping itu trend peningkatan kepercayaan public terhadap lembaga kejaksaan secara nasional sesuai pada penyampaian presiden RI pada hari bakti adhyaksa tahun 2023. (PE)